ARTI LOGO BARU SMPN 17 MUKOMUKO

 

Arti logo baru SMPN 17 Mukomuko
Bentuk dan warna : 
1. Bentuk
a. Segi enam :

melambangkan sarang lebah yang berarti menghasilkan kebaikan

dan kebermanfaatan, juga berarti kuat dan efektif.
b. Buku dengan tangan :

melambangkan ilmu yang selalu siap untuk dipelajari
c. Bola internet : melambangkan era digital/online


2. Warna
a. Warna HITAM pada segi enam :

Melambangkan kekuatan, kemewahan dan kecanggihan
b. Warna MERAH pada buku :

Melambangkan gairah, kegembiraan dan energi
c. Warna KUNING pada dasar :

Melambangkan kecerdasan, optimis, ceria dan bahagia